Sablon ID Card Berbahan PPC di Kota Balikpapan

Kamis, 19 Februari 2015

ID Card merupakan tanda pengenal yang melekat pada tiap-tiap personal pada perusahaan, organisasi, institusi, sekolahan dan lain-lain yang biasanya terpasang dan tergantung pada bagian kantong atau dada seseorang yang memilikinya.


Sablon idCard ini biasanya memiliki bahan material dasar berupa lembaran PPC baik warna putih, silver, ataupun gold agar dapat kaku tapi tidak mudah patah serta ringan. Di press dengan lembaran plastik yang disablon dengan warna dan desain yang detail agar dapat menjadi sebuah kartu yang disebut dengan IdCard.

Untuk membuat sebuah IdCard ini dibutuhkan desain yang bagus, karena menjadi sebuah lencana personal yang mewakili perusahaan, organisasi, institusi, sekolahan yang dia wakili atau ikuti. Untuk sablon idcard pada plastiknya menggunakan printer yang berkualitas bagus dan tinta sablon yang memiliki kekuatan untuk tidak blur dan luntur dalam waktu yang panjang.



Umumnya desain sebuah sablon idcard ini dilengkapi dengan photo, jadi sangat dibutuhkan untuk aturan manajemen produksi yang baik agar hasil produksi tidak banyak yang salah. Jika anda membutuhkan desain dan produksi IdCard atau kartu identitas bagi karyawan, personel, ataupun siswa anda, silahkan menghubungi kami untu mendapat informasi lebih jelas dan perhitungan biaya produksinya,

Selain itu produksi sablon idcard ini juga dilengkapi dengan berbagai aksesoris pelengkap seperti : jepitan, tali gantungan, box mika, dan lain sebagainya.

2 komentar: